A+ A-
Send Anywere App

Meskipun namanya sudah Smartphone, tetapi tidak semua Smartphone mengijinkan untuk mengirim berkas dalam ukuran besar. Jika demikian, Kamu perlu mencoba salah satu aplikasi Send Anywere. Fitur unggulan dari aplikasi Send Anywere ini adalah Kamu dapat mengirim semua jenis file, dari berbagai ukuran, sebanyak yang Kamu inginkan.

Tidak hanya itu, Send Anywere juga memiliki fitur andalan lainnya, yaitu :
  • Cara super-sederhana untuk mengirim file
Multi-platform layanan file sharing di mana pengguna dapat langsung berbagi konten digital secara real time.
  • Gratis & Terbatas
Kirim semua jenis file, dari berbagai ukuran, sebanyak yang Kamu inginkan. Tidak ada batasan pada seberapa banyak dapat dikirim dan gratis.
  • Aman
Aman mengirim file langsung antara perangkat tanpa bergantung pada Cloud.

Cara Mengirimkan File Besar dengan Send Anywere

  1. Pertama download Send Anywere. Jika Kamu sudah punya abaikan saja
  2. Pilih file yang akan dikirim kemudian pilih “creat key” 
  3. Buat 6 digit angka untuk membuat password penerima berkas.
  4. Kemudian untuk penerima file yang perlu dilakukan adalah memasukkan angka digital yang sudah dibuat tadi.
Dengan demikian file yang ukurannya besar dapat dikirim pada perangkat lain. Itulah cara mengirim file dalam ukuran besar dengan Android menggunakan aplikasi Send Anywhere file transfer. Aplikasi yang kecil, simple namun sangat membantu.

Posting Komentar

1. Komentar tidak boleh mengandung SARA dan Pornografi
2. Komentar tidak boleh mengandung SPAM atau promosi yang digunakan hanya untuk kepentingan pribadi semata.
3. Komentar tentang kritik dan saran harus bersifat membangun atau mengkoreksi, bukan untuk maksud menjatuhkan atau mencela.